Kiat Belajar Farmasetika Dasar

Buku Kiat Belajar Farmasetika Dasar

Dosis obat adalah takaran atau ukuran obat yang diberikan dengan jumlah tertentu untuk tujuan tertentu pula pengobatan awal, terus menerus, diagnosis, dsb

Macam-Macam Dosis

  • Dosis toksis : Dosis obat yang sedemikian besarnya dapat memberikan gejala keracunan.
  • Dosis minimal : Dosis terkecil dari obat yang masih dapat memberikan aksi pengobatan
  • Dosis maksimum : Dosis tertinggi dari obat yang diberikan pada sekali pemakaian dan tiap 24 jam tanpa memberikan gejala keracunan
  • Dosis terapi : Dosis obat yang cukup memberikan daya penyembuhan yang optimal (Dosis lazim)
  • Dosis letal : Dosis yang dapat menyebabkan kematian pada hewan percobaan (LD50)

Buku ini hadir sebagai bahan belajar yang lengkap dan mudah dimengerti. Terdapat beberapa singkatan dan aturan yang mempermudah pembaca dalam memahami isi. Buku ini terdiri dari beberapa bab yaitu bab pertama membahas tentang interaksi obat, bab kedua tentang dosis obat, bab ketiga tentang resep, bab keempat tentang serbuk, bab kelima tentang tablet, bab keenam tentang kapsul, bab ketujuh tentang salep, bab kedelapan tentang larutan, bab kesembilan tentang suspense, dan bab terakhir tentang emulsi.

PenulisApt. Ismail, S.Farm., M.Sc. Apt. Ummi Kalsum, S.Si.
HargaRp.128.000 (Pulau Jawa)
KategoriBuku Referensi
Bidang IlmuFarmasi
ISBN978-623-02-4593-0
Ukuran15.5×23 cm
Halamanxiv, 81 hlm
KetersediaanPesan Dulu
Tahun2022

Pesan Sekarang

Komentar

My Post

Novel Romansa Si Mbah

Dengarkanlah